Laman

Selasa, 18 Maret 2014

HIDROSFER

Sebagian besar permukaan bumi ditutupi oleh air, baik yang berada di laut atau samudera maupun yang berada di daratan. Walaupun demikian, manusia seringkali menghadapi masalah berkaitan dengan air,yaitu banjir dan kekeringan. Agar kita bisa memahami masalah tersebut, maka diperlukan pemahaman tentang berbagai gejala yang berkaitan dengan air atau gejala hidrosfer. Dengan cara demikian diharapkan kita dapat mengatasi berbagai permasalahan yang berkaitan dengan air. Untuk itu pelajari materi tersebut di sini

Kamis, 13 Maret 2014

KERJASAMA INTERNASIONAL DAN PERAN INDONESIA DI DUNIA INTERNASIONAL

Indonesia memiliki kedudukan dan peran di dunia internasional. Bangsa Indonesia turut membidani lahirnya ASEAN, Gerakan Non Blok, dan pelopor Konferensi Asia-Afrika. Oleh karena itu kita harus bangga sebagai bangsa Indonesia dan rela berkorban demi kejayaan Indonesia. Bagimana proses terbentuknya kerjasama tersebut? pelajari dua materi berikut ini Peran Indonesia dalam Kerjasama Internasional dan Kerjasama Internasional